Image of CINTA TAK ADA MATI DAN CERITA-CERITA LAINNYA

Text

CINTA TAK ADA MATI DAN CERITA-CERITA LAINNYA



Menurut Seno Gumira Ajidarma; kita pantas meletakkan harapan atas masa depan sastra Indonesia kepada para penulis muda seperti Eka Kurniawan. Sebuah pernyataan perlu diuji dan penuh tanggung jawab; yang tentu saja tidak sekadar diucapkan untuk kepentingan publikasi semata. Dan Anda bisa jadi setuju dengan pernyataan tersebut setelah Anda membaca Cinta Tak Ada mati dan Cerita-cerita lain; karya Eka Kurniawan.rnrnSetiap cerita dalam kumpulan ini ditulis Eka dengan semangat pencanggihan yang tinggi; yang pada masa lalu merupakan ruang kosong dalam sastra Indonesia. Sekali lagi; publikasi ini tidak akan berisi sinopsis atau ringkasan karena akan menghilangkan kejutan dan membuat cerita-cerita Eka menjadi tidak asyik lagi. Membaca Eka Kurniawan dengan sempurna adalah dengan membeli bukunya dan mengalami sendiri perjalanan yang penuh teror estetik dari cerita-cerita dalam kumpulan ini. rnDAFTAR ISI :rn1. CINTA TAK ADA MATIrn2. KUTUKAN DAPURrn3. LESUNG PIPITrn4. KUMAT INI TAK ADA KHOTBAHrn5. SURAUrn6. MATA GELAPrn7. AJAL SANG BAYANGANrn8. PENJAGA MALAMrn9. CARONANGrn10. BAU BUSUKrn11. PENDEKAR MABUKrn12. PENGAKOEAN SEORANG PEMADAT IBLISrn13. PARA MUSUH


Ketersediaan

756/08813.01 KUR cMy Library (RAK UMUM)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
813.01 KUR c
Penerbit PT Gramedia Pustaka Utama : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
200 hlm.; 15 x 21 cm.
Bahasa
Bahasa Indonesia
ISBN/ISSN
9789792212570
Klasifikasi
810
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
I
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this